Banyak orang berfikir dengan memasang arsip blog dapat memikat pengunjung yang datang untuk membaca artikel lainnya, tetapi apabila blog kita mempunyai artikel yang jumlahnya 100-200 bagaimana ceritanya ? Pasti semua artikel akan memanjang sangat panjang ke bawah. Apakah enak untuk di lihat ? Menurut saya tidak.
Ok saya mempunyai solusinya untuk masalah tersebut dengan menggunakan Scroll terhadap arsip blog. Dengan fungsi scroll ini banyaknya artikel yang tercantum dalam arsip blog akan enak dilihat dengan scroll ke atas atau kebawah dan juga untuk memperunik, memperbagus blog dengan fungsi scroll tersebut.
Ok langsung saja tutorialnya.
- Login ke Blogger sobat
- Masuk ke Edit HTML, *Jangan Lupa Ceklist Expand Template Widget*
- Cari "Arsip Blog", *Untuk Mempermudah Tekan ctrl-F
- Maka akan terlihat seperti kode di bawah ini,
<b:widget id='BlogArchive2' locked='false' title='Arsip Blog' type='BlogArchive'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:title'>
<h2><data:title/></h2>
</b:if>
<div class='widget-content'>
<div id='ArchiveList'>
<div expr:id='data:widget.instanceId + "_ArchiveList"'>
<b:if cond='data:style == "HIERARCHY"'>
<b:include data='data' name='interval'/>
</b:if>
<b:if cond='data:style == "FLAT"'>
<b:include data='data' name='flat'/>
</b:if>
<b:if cond='data:style == "MENU"'>
<b:include data='data' name='menu'/>
</b:if>
</div>
</div>
<b:include name='quickedit'/>
- Untuk melakukan fungsi scroll lihat kode di bawah ini.
<b:widget id='BlogArchive2' locked='false' title='Arsip Blog' type='BlogArchive'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:title'>
<h2><data:title/></h2>
</b:if>
<div class='widget-content'>
<div style='overflow:auto; width:ancho; height:100px;'>
<div id='ArchiveList'>
<div expr:id='data:widget.instanceId + "_ArchiveList"'>
<b:if cond='data:style == "HIERARCHY"'>
<b:include data='data' name='interval'/>
</b:if>
<b:if cond='data:style == "FLAT"'>
<b:include data='data' name='flat'/>
</b:if>
<b:if cond='data:style == "MENU"'>
<b:include data='data' name='menu'/>
</b:if>
</div>
</div></div>
<b:include name='quickedit'/>
- Untuk kode yang berwarna biru silahkan kalian tambahkan pada template kalian. Kode di atas merupakan kode untuk melakukan fungsi scroll pada arsip blog.
- Simpan Template.
- Selesai.
Selamat Mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar